Bupati melakukan pertemuan dengan Kepala Bagian Promosi Batam Bupati menjadi Pengisi Materi pada Latihan Kader Tingkat Nasional HMI Peringatan Usro’ Mi’raj tahun 1444 H dihadiri Bupati Ketua DPRD Reses diLubuk Terentang warga menyambut dengan hangat DPRD Tanjung Jabung Barat Lakukan Reses Masa Sidang II ke Dapil Jaring Aspirasi Masyarakat

Home / Uncategorized

Kamis, 25 April 2024 - 18:16 WIB

Bimbingan Teknis Pengelolaan Kearsipan di Lingkup Pemkab Tanjab Barat dibuka Bupati

Kuala Tungkal-Suaratanjab.com

Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag membuka secara Resmi Bimbingan Teknis Pengelolaan Kearsipan di Lingkup Pemkab Tanjab Barat. Rabu (24/4)

Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Pola Hotel Grand Ar – Riyadh turut dihadiri oleh Neneng Ridayanti, S.S, M. Hum Deputi Bidang Pembinaan Kearsipan ANRI dan H. Hasan Basri, S.Ag Arsiparis Madya DPAD Prov. Jambi selaku narasumber, serta dihadiri Asisten Administrasi Umum Setda Tanjab Barat, Kepala BKPSDM Kab. Tanjah Barat beserta Jajaran, serta para peserta Bimtek yang hadir.

READ  Bupati menyaksikan penandatanganan NPHD antara Polisi Pamongpraja dan Polres Tanjabbarat

Dalam Sambutannya, Bupati mengatakan salah satu tolak ukur dari seseorang ASN adalah mengikuti perkembangan terhadap suatu Inovasi yang ada di Birokrasi selama pengabdian kita kepada Negara.

“Pemerintah yang baik tidak terlepas dari peran kearsipan yang baik terhadap reformasi birokrasi berpengaruh terhadap akuntabilitas kinerja Instansi pemerintah dengan menyediakan informasi autentik dan dapat dimanfaatkan oleh publik secara transparan,” lanjutnya.

READ  Pasangan Cici - Muklis Deklarasi sekaligus Pendaftaran ke KPU

Bupati berharap agar peserta Bimtek, dapat paham mengenai pengelolaan arsip dinamis serta dapat memberikan kontribusi nyata bagi organisasi perangkat daerahnya masing – masing guna tercapainya efektifitas, efisiensi dan pengelolaan arsip sesuai dengan tata kelola pemerintah yang baik.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Bupati hadiri Rapat Evaluasi Kinerja Pendamping Program PKH

Berita

Pemerintah Daerah adakan Upacara Peringatan hari Pahlawan ke-76

Berita

Bupati meninjau lokasi kebakaran Desa Makmur Jaya sekaligus memberikan bantuan

Uncategorized

Bupati Dorong Generasi Muda untuk Aktif di Olahraga Tradisional Bersama KORMI

Uncategorized

Bupati melantik dan mengambil sumpah jabatan Penjabat Sekretaris Daerah Tanjung Jabung Barat

Uncategorized

Bupati Sampaikan Pendapat Atas Ranperda Inisiatif DPRD Tanjab Barat

Uncategorized

Peresmian Posko’86 oleh Cici Halimah dan Muklis disambut Antusias Pendukungnya

Uncategorized

Kapolres Tanjabbarat menggelar Konfensi Pers terkait masalah Pembakaran Hutan