Bupati melakukan pertemuan dengan Kepala Bagian Promosi Batam Bupati menjadi Pengisi Materi pada Latihan Kader Tingkat Nasional HMI Peringatan Usro’ Mi’raj tahun 1444 H dihadiri Bupati Ketua DPRD Reses diLubuk Terentang warga menyambut dengan hangat DPRD Tanjung Jabung Barat Lakukan Reses Masa Sidang II ke Dapil Jaring Aspirasi Masyarakat

Home / Berita / Daerah / Uncategorized

Minggu, 24 Januari 2021 - 17:01 WIB

Peresmian Koramil 0419-03 Tungkal Ilir dihadiri Bupati dan wabup

Suaratanjab.com-Kuala Tungkal

Bupati dan Wabup Hadiri Acara Peresmian Koramil 419-03 Tungkal Ilir Kodim 0419 Tanjung Jabung yang berada di jalan lintas Roro, Desa Tungkal I, Kel. Tungkal Ilir, Kab. Tanjung Jabung Barat.

Dalam kegiatan tersebut,Turut hadir Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Amir Sakib, Komandan Resort Milter 042 Gapu Jambi, Anggota DPRD Tanjabbarat, Unsur Forkopimda, Ketua Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama, Para pejabat di lingkungan Penkab, Pimpinan Bank 9 Jambi Cabang Kuala Tungkal.

READ  Ketua DPRD Tanjabbarat pimpin Paripurna IV

Bupati Tanjung Jabung Barat Dr.Ir.H Safrial .MS mengatakan dalam sambutanny,bahwa pemilihan lokasi bertujuan untuk menjaga keamanan dan kondisivitas karena kedepannya akan ada pembangunan jalan strategis Provinsi menuju Pelabuhan Roro.

“Terwujudnya pembangunan Kantor dan Rumah Dinas Koramil anggaran Tahun 2019 sebesar RP. 2 Milyar dan CSR Bank 9 Jambi Sebesar RP. 250 juta.” Sebutnya.

READ  Ketua DPRD Tanjabbarat:Dirgahayu Propinsi Jambi yang ke-65

Diakuinya,pihaknya mengharapkan dengan di bangunnya Kantor dan Rumah Dinas Koramil kedepannya dapat meningkatkan pengabdian dan pelayanan ke masyarkat.

“Pemerintah Daerah sangat memerlukan bantuan TNI dan Polri dalam menjaga Objek Vital serta menjaga keamanan dan stabilitas masyarakat.”ucapnya.

Dan tidak luput juga Bupati tidak lupa mengucapakan rasa terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada pihak-pihak yang telah membantu terwujudnya pembangunan Kantor dan Rumah Dinas Koramil.(kom)

Share :

Baca Juga

Berita

Satria Tubagus resmi menjabat sekretaris Komisi II DPRD

Berita

Vaksinasi gotong royong Covid-19 Sinopham tahap 1 dihadiri Bupati

Agama

Pengajian Ramadhan dirumah Dinas Bupati

Berita

Abdullah resmi dilantik menjadi Ketua DPRD Tanjabbarat

Berita

Tunamen Badminton Kapolres Cup dihadiri ketua DPRD

Advetorial

Resimen Mahasiswa Sultan Thaha Jambi mendapat Pembinaan Protokol kesehatan di Makodim 0419/Tanjab

Berita

Kunjungan Wabup ke RSUD KH.Daud Arif

Berita

Ketua DPRD:Terkait Polemik Renovasi Pujasera Kualatungkal